Ungkapan “Cantik itu
sempurna” tampaknya tak menjadi penghalang bagi gadis cantik yang lahir di
Toronto ini memang memilki kulit yang tidak seperti kebanyakan orang, gadis
bernama lengkap Chantelle Brown Young ini memilki kelainan kulit yang jarang
sekali terjadi, ia menderita vetiligo sehingga kulitnya menajadi belang.
image : tumblr
Mantan kontestan
America’s next top model ini sekarang makin bersinar, terbukti bahwa sekarang ia
telah menajadi brand ambassador untuk brand fashion Desigual. Seperti dikutip The Star, marketing dari brand asal
Barselona tersebut mengatakan, Chantelle sangat cocok dengan filosofi brand
yang menikmati hidup dan selalu ceria.
Chantelle sangat
menjadi inspirasi bagi setiap wanita didunia, walaupun dengan kekurangan yang
ia miliki, namun dengan semangat dan passion yang luar biasa, ia mampu menjadi
model internasional. Hal ini membuktikan bahwa cantik tidak harus sempurna, hal
yang terpenting adalah bagaimana kita bisa membuat diri kita sempurna dengan
keadaan yang kita punya.
Sumber : detik Wollipop
Tidak ada komentar